3 Contoh Surat Pernyataan Patuh Pada Etika Profesi 2024

Contoh Surat Pernyataan Patuh Pada Etika Profesi – Surat pernyataan patuh terhadap sesuatu pastinya sudah pernah anda dengar atau bahkan pernah membuatnya. Surat itu memiliki fungsi jika anda akan tetap patuh terhadap apa yang tercantum pada surat itu sendiri.

Nah pada pembahasan kali ini pilihprofesi.com akan sampaikan informasi mengenai contoh surat pernyataan patuh terhadap etika profesi. Dengan begitu nantinya surat ini memiliki tujuan bagi si pembuat surat untuk patuh atau taat atas profesi yang sedang diemban.

Biasanya surat pernyataan sering ditemukan oleh para tenaga medis yang ada di Indonesia seperti bidan, perawat, dokter atau lainnya. Biasanya ini bertujuan untuk tetap patuh terhadap KODE ETIK PERAWAT atau profesi yang bersangkutan terhadap para pekerja didunia kesehatan.

Lalu bagaimana isi surat akan pernyataan patuh pada etika profesi itu sendiri? Pastinya banyak yang bertanya dari anda mengenai isi surat pernyataan tersebut. Apalagi bagi anda yang baru pertama mulai bekerja dan belum tahu atas surat pernyataannya.

Contoh Surat Pernyataan Patuh Pada Etika Profesi & Cara Mendapatkan

Contoh Surat Pernyataan Patuh Pada Etika Profesi

Untuk lebih jelas mengenai contoh surat pernyataan tersebut, berikut akan disampaikan secara jelas dibawah ini beserta cara mendapatkannya. Jadi terus simak ulasan ini sampai akhir agar anda paham atas contoh surat pernyataan patuh terhadap profesi yang sedang diemban.

Contoh Surat Pernyataan Patuh Pada Etika Profesi

Isinya sendiri surat pernyataan tersebut berisikan sebuah pernyataan (si pembuat surat) patuh terhadap pekerjaan atau profesi yang sedang dijalankan. Selain itu si pembuat surat pernyataan patuh pada etika profesi dan nantinya akan menyertakan tanda tangan diatas materai.

Contoh 1

contoh 2

Contoh 3

Cara Mendapatkan Surat Pernyataan Patuh Pada Etika Profesi

Cara Mendapatkan Surat Pernyataan Patuh Pada Etika Profesi

Untuk cara mendapatkannya surat pernyataan sendiri bisa dikatakan setiap profesi berbeda satu sama lain. Nah sebagai contoh berikut akan di sampaikan mengenai cara mendapatkan surat patuh pada etika keperawatan di Indonesia.

Untuk mendapatkan surat pernyataan patuh pada etika profesi terlebih dahulu sudah menjadi Anggota Persatuan Perawatan Indonesia (PPNI) dibuktikan dengan adanya Nomor Induk Registrasi  Anggota (NIRA). Dan berikut cara mendapatkannya:

  • Buka website PPNI https://ppni-inna.org pada browser di HP, laptop atau komputer.
  • Setelah itu lanjut Login dengan Username (menggunakan NIRA aktif) dan Password (password pendaftaran NIRA).
  • Kemudian pilih menu Komisi Etik.
  • Lalu pilih menu Download untuk mengunduh surat pernyataan patuh pada etika profesi keperawatan.
  • Format file ialah PDF, anda selanjutnya hanya perlu print file tersebut.
  • Terakhir anda juga siapkan materai 6000 dan tempelkan, lalu tanda tangan di atas materai.
  • Surat pernyataan patuh pada etika profesi (keperawatan) berhasil didapatkan.

Demikianlah informasi yang dapat pilihprofesi.com sampaikan untuk anda mengenai contoh surat pernyataan dan cara mendapatkan surat pernyataannya. Semoga contoh surat pernyataan diatas bisa bermanfaat, terutama bagi yang penasaran tentang isi suratnya.