50 Daftar Alamat Email Perusahaan di Banjarmasin 2024

Daftar Alamat Email Perusahaan di Banjarmasin – Email memiliki peran yang cukup penting dalam dunia pekerjaan karena dapat membantu terjalinnya komunikasi dengan efektif dan efisien. Umumnya sebuah perusahaan memiliki email untuk berkomunikasi.

Biasanya email perusahaan diberikan ke karyawan untuk berkomunikasi terkait pekerjaan. Alamat email yang digunakan oleh para karyawan perusahaan berfungsi untuk meningkatkan intergritas perusahaan di hadapan pelanggan ataupun rekan bisnis.

Sekarang ini di Indonesia sendiri sudah banyak perusahaan yang berdiri, mampir di setiap kota-kota besar sudah banyak perusahaan, salah satu kota tersebut yaitu Banjarmasin. Terkenal sebagai kota yang besar, di Banjarmasin terdapat banyak perusahaan beroperasi.

Sama halnya seperti kota Bekasi, setiap perusahaan di Bekasi tentunya memiliki ALAMAT EMAIL masing-masing. Hal ini berlaku juga untuk perusahaan di Banjarmasin. Dimana setiap perusahaan di Banjarmasin memiliki corporate email berbeda-beda.

Daftar Alamat Email Perusahaan di Banjarmasin Terlengkap

Daftar Alamat Email Perusahaan di Banjarmasin Terlengkap

Alamat email ini memiliki fungsi yang sangat penting, baik terhadap perusahaan, karyawan maupun masyarakat. Bagi perusahaan alamat email berfungsi sebagai tempat penyimpanan data yang paling aman. Untuk karyawan alamat email berfungsi untuk sebagai media berkomunikasi terkait pekerjaan.

Sedangkan, untuk masyarakat alamat email berfungsi sebagai media untuk mendapatkan informasi atau untuk mengirim lamaran pekerjaan. Nah, bagi anda warga Banjarmasin atau luar kota Banjarmasin yang tertarik bekerja di Banjarmasin, anda bisa mengirimnya melalui email. Berikut daftar alamat email perusahaan di Banjarmasin.

Daftar Alamat Email Perusahaan di Banjarmasin

Daftar Alamat Email Perusahaan di Banjarmasin

Setiap perusahaan di Banjarmasin memiliki alamat email yang berbeda-beda. Adapun daftar alamat email perusahaan di Banjarmasin, silahkan simak tabel di bawah ini.

No.Nama PerusahaanAlamat Email
1.PT. Meratus Linechandra.yusa@meratusline.com
2.PT. Pelayaran Tempuran Emas Tbksukardi@temasline.com
3.PT. Dharma Lautan Utamadlubanjarmasin@yahoo.co.id
4.PT. Salam Pacific Indonesia Linesoperasional@bms.spil.co.id
5.PT. Salam Pacific Indonesia Linesoperasional@bms.spil.co.id
6.PT. Salam Pacific Indonesia Linesoperasional@bms.spil.co.id
7.PT. Pelayaran Caraka Tirta Perkasaidbjm.ops01@ctpline.com
8.PT. Perusahaan Pel. Nusantara Panurjwansetyanto@samudera.co.id
9.PT. Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni)banjarmasin@pelni.co.id
10.PT. Pertamina (Persero)bayu.prasetyo@pertamina.com
11.PT. Samudera Indonesia Tbksetyanto@samudera.co.id
12.PT. Perusahaan Pel Nusantara Tanto Intim Linebanjarmasin@tantonet.com
13.PT. Pelayaran Spectra Tirtasegara Lineclearance@spectraship.com
14.PT. Penascop Maritim Indonesiabjm.penascop@gmail.com
15.PT. Penascop Maritim Indonesiabjm.penascop@gmai.com
16.PT. Tri Elangjaya Maritimbanjarmasin@trielang.co.id
17.PT. Perusahaan Pel Nasional Pancaran Haluan Samudephs.banjarmasin@gmail.com
18.PT. Pelayaran Lestari Abadi Saktilestariabadisaktibjm@gmail.com
19.PT. Bumi Laut Shipping Servicesblssbjm@blg.co.id
20.PT. Berkah Tata Barunabtb.banjarmasin@gmail.com
21.PT. Bahari Eka Nusantarabjm-portservices@benline.co.id
22.PT. Serasi Shipping Indonesiaops.idbdj@s-5.org
23.PT. Karana Linekaranalinebjm11@gmail.com
24.PT. Admiral Linesadmiralbjm@gmail.com
25.PT. Pancaran Samudera Transportherdyntrilaksono29@gmail.com
26.PT. Andromeda Sentral Pasifikandromeda.banjarmasin@gmail.com
27.PT. Condro Pranoto Bersaudarapt.cpb@yahoo.com
28.PT. Pertamina Trans Kontinentalferry.nata27@gmail.com
29.PT. Pelayaran Tri Daya Lajutdl.banjarmasin@gmail.com
30.PT. Perusahaan Pelayaran Tonasa Linesbanjarmasinjohan@gmail.com
31.PT. Kaesfape Jaya Shippingpt.kaesfapebjm@gmail.com
32.PT. Pelayaran Dalam Negeri Bunga Nusa Mahakambunganusamahakam_bjm@yahoo.com
33.PT. Perusahaan Pelayaran Gurita Lintas Samuderaglsbanjarmasin@gmail.com
34.PT. Indo Container Linesmzainalaj@gmail.com
35.PT. Pelayaran Glora Kaltimpt.glorakaltim.bjm@gmail.com
36.PT. Rara Duta Armadarda.banjarmasin@raraduta.com
37.PT. Tera Logistic Indonesiahotman.manurung@teralogistic.com
38.PT. Pelayaran Nasional Kembang Sentosabersamaaeffendy46@yahoo.co.id
39.PT. Pelayaran Sanle Makmurops@sanlemakmur.com
40.PT. Arghaniaga Pancatunggalarghaniagabjm@yahoo.com
41.PT. Fajar Bahari Nusantarafbn.banjarmasin@gmail.com
42.PT. Kapal Curah Indonesiamr@orientagencies.com
43.PT. Indo Dharma Transportidt-banjarmasin@idt-shipping.co.id
44.PT. Pelayaran Bahtera Adhigunabanjarmasin-ap@adhigunaputera.com
45.PT. Pelayaran Bahtera Adhigunabanjarmasin-ap@adhigunaputera.com
46.PT. Arpeni Pratama Ocean Line Tbksoleh@apol.co.id
47.PT. Perusahaan Pel Nusantara Tanto Intim Linebanjarmasin@tantonet.com
48.PT. Gerbang Samudra Saranawahyusamudragerbang@yahoo.co.id
49.PT. Berlian Lautan Sejahterablsbanjarmasin14@gmail.com
50.PT. Maritel Bahtera Abadibanjarmasin@maritel.co.id

Fungsi Email Perusahaan

Fungsi Email Perusahaan

Adapun fungsi email bagi perusahaan yaitu sebagai berikut.

  • Sebagai kebutuhan untuk surat menyurat perusahaan kepada pelanggannya ataupun sebaliknya.
  • Sebagai tempat penyimpanan data yang paling aman.
  • Mudah dalam melakukan personilisasi.
  • Mendapat layanan tambahan.

Manfaat Email Perusahaan

Sedangkan, manfaat manfaat email perusahaan meliputi :

  • Komunikasi menjadi lebih mudah.
  • Memperkenalkan profil perusahaan.
  • Menjadi sarana untuk mempublikasikan produk atau bisnis.
  • Memudahkan untuk memberikan informasi ke rekan bisnis.
  • Terkesan sebagai perusahaan yang profesional.
  • Mendapatkan partner kerjasama.

Cara Mengirim Email ke Perusahaan

Jika anda ingin melamar pekerjaan, anda bisa mengirim lamaran pekerjaan ke email perusahaan. Nah, jika anda ingin melamar pekerjaan di perusahaan yang ada di daerah Banjarmasin, anda bisa mengirim lamaran pekerjaan ke alamat email pada tabel di atas. Adapun cara mengirim lamaran pekerjaan lewat email yaitu sebagai berikut.

  • Siapkan semua berkas persyaratan yang dibuhkan.
  • Ubah semua berkas persyaratan ke file PDF.
  • Buat atau gunakan alamat email yang profesional.
  • Perhatikan wakti pengiriman, usahakan mengirim email pada saat jam kerja perusahaan.
  • Login ke akun Gmail anda.
  • Lalu, pilih menu Tulis.
  • Masukkan alamat email tujuan.
  • Masukkan subjek email.
  • Masukkan body email.
  • Lampirkan berkas persyaratan
  • Jika sudah silahkan kirim.

Itulah beberapa daftar alamat email perusahaan di Banjarmasin yang dapat pilihprofesi.com sajikan. Hampir setiap PERUSAHAAN TERBAIK DI INDONESIA, memiliki alamat email sebagai media berkirim surat yang lebih mudah dan aman. Demikian informasi lengkap yang dapat pilihprofesi sajikan, semoga artikel di atas bermanfaat.